<<< Selamat Datang di Website Pemerintah Desa Bababulo Kecamatan Pamboang Kabupaten Majene >>>

Artikel

Visi dan Misi

15 Mei 2024 10:48:28  Administrator  142 Kali Dibaca 

VISI dan MISI

 

VISI

"Terciptanya Tata Kelola Pemerintahan Desa Yang Baik Dan Bersih, Guna Mewujudkan Kehidupan Masyarakat Desa Yang Adil, Makmur, Damai, Aman, Tentram Dan Sejahtera"

 

MISI

  1. Melanjutkan program-program yang telah dilaksanakan oleh Pemerintah Desa;

  2. Memberdayakan potensi yang ada di masyarakat yang meliputi :

         - Peningkatan Sumber Daya Manusia

         - Pemberdayaan Sumber Daya Alam

         - Pemberdayaan Ekonomi Kerakyatan

  1. Menciptakan kondisi masyarakat Desa Bababulo yang adil, makmur, damai, aman, dan rukun dalam keidupan bermasyarakat dengan berpegang teguh pada prinsip-prinsip: 

        - Duduk sama rendah berdiri sama tinggi;

        - Ringan sama dijinjing berat sama dipikul;

        - Melestarikan kearifan local.

  1. Optimalisasi penyelenggaraan Pemerintahan Desa yang meliputi :

        - Penyelenggaran Pemerintahan yang transparan dan akuntabel;

        - Pelayanan kepada masyarakat yang prima yaitu : Cepat, Tepat dan Benar;

        - Pelaksanaan pembangunan yang berkesinambungan dan mengedepankan partisipasi dan

          Gotong royong masyarakat;

 

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image  
 

 Statistik

 Arsip Artikel

 Agenda

Belum ada agenda

 Sinergi Program

 Pemerintah Desa

 Komentar

 Media Sosial

 Peta Wilayah Desa

 Peta Lokasi Kantor


Kantor Desa
Alamat : Jln. Poros Majene-Mamuju Km. 12 Desa Bababulo
Desa : Bababulo
Kecamatan : Pamboang
Kabupaten : Majene
Kodepos : 91451
Telepon :
Email : dsbababulo@gmail.com

 Statistik Pengunjung

  • Hari ini:3
    Kemarin:42
    Total Pengunjung:22.267
    Sistem Operasi:Unknown Platform
    IP Address:3.137.214.16
    Browser:Mozilla 5.0